Lurah Sibolga Hilir Sampaikan Usulan Pembuatan Dermaga Ke Tim Kajian Kampung Nelayan Berkah

Kamis, 11 September 2025 - 09:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SIBOLGA | NALARPOS.IDTim Penyusun Kajian Kampung Nelayan Berkah dan Kampung Budidaya Berkah dari Universitas Sumatera Utara di dampingi Dinas kelautan provinsi (DKP) Sumut,tinjau lapangan ,lurah Sibolga hilir sampaikan Usulan pembuatan dermaga Sandar kapal Nelayan kecil di kelurahan Sibolga hilir.

Kunjungan Tim dari USU dan Dinas kelautan dan perikanan Sumut berlangsung, Rabu (10/09/2025) di Kelurahan Sibolga Ilir, Kecamatan. Sibolga Utara, Kotamadya Sibolga Sumatera Utara.

Kegiatan ini mendukung program Presiden Prabowo dalam menciptakan Kampung Nelayan atau Desa Nelayan untuk peningkatan kesejahteraan Nelayan dan peningkatan program ketahanan pangan nasional.

Prihal usulan pembuatan dermaga tersebut,Jhon Sitompul S.pi.Lurah Sibolga hilir mengatakan ada pun usulan di dasari oleh permintaan masyarakat sekitar yang prosesinya sebagai Nelayan yang selama ini tak memiliki Areal sadar kapal atau perahu.

Kami Meminta ini dapat di kaji oleh tim verifikasi penyusunan kajian kampung Nelayan Berkah dan Dinas kelautan perikanan provinsi Sumatera Utara.

Jhon menambahkan jika ini terwujud bisa menghidupkan ekonomi masyarakat sekitar.

Turut hadir dalam Tim penyusunan Kampung Nelayan Berkah dan Kampung Budidaya Berkah, Tim Penyusun kajian dari Universitas Sumatera Utara.

Dinas Perikanan Kota Sibolga Lurah Kelurahan Sibolga Ilir,Team Pendamping DKP Sumut,Kelompok Masyarakat calon Pengguna Program, Kampung Nelayan Berkah, dan Dewan pimpinan cabang Himpunan Nelayan seluruh Indonesia (HNSI) kota Sibolga.(Cipta)

Facebook Comments Box
Follow WhatsApp Channel nalarpos.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Diduga Salah Tempel Cukai, Rokok Bani Blueberry dan MBS di Sumenep Dikaitkan dengan Haji Zainal Abidin
Diduga Tempel Cukai Setengah Isi, Rokok “Bani Blueberry” Beredar Bebas di Sumenep
“Lamsiang Sitompul Berikan Kritik Keras terhadap PT TPL saat Pelantikan Pengurus HBB Yang Baru”
“Pelajar Anti Narkoba: Wadah Pembinaan Karakter dan Olahraga bagi Generasi Muda”
FPMR Bakal Audiensi dengan Bea Cukai Jatim I, Siap Serahkan Data Pabrikan Rokok di Madura
DPD KNPI Sumatera Utara Dukung Kebijakan Gubernur Tertibkan Plat Nomor Kendaraan
Klarifikasi Dosen BLU UIN SU: Menepis Tuduhan Tak Berdasar
Kasat Korcab Banser Medan Desak Polisi Segera Menangkap Pelaku Pengeroyokan Kader Banser Tangerang
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Diduga Salah Tempel Cukai, Rokok Bani Blueberry dan MBS di Sumenep Dikaitkan dengan Haji Zainal Abidin

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:04 WIB

Diduga Tempel Cukai Setengah Isi, Rokok “Bani Blueberry” Beredar Bebas di Sumenep

Minggu, 19 Oktober 2025 - 22:18 WIB

“Lamsiang Sitompul Berikan Kritik Keras terhadap PT TPL saat Pelantikan Pengurus HBB Yang Baru”

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 18:16 WIB

“Pelajar Anti Narkoba: Wadah Pembinaan Karakter dan Olahraga bagi Generasi Muda”

Senin, 13 Oktober 2025 - 11:59 WIB

FPMR Bakal Audiensi dengan Bea Cukai Jatim I, Siap Serahkan Data Pabrikan Rokok di Madura

Berita Terbaru