Teras Masjid Baiturrahman Raas Roboh, Jamaah Panik Saat Pengajian

Sabtu, 8 Maret 2025 - 00:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP | NALARPOS.ID Warga Desa Brakas, Kecamatan Raas, Kabupaten Sumenep, dikejutkan oleh ambruknya teras depan Masjid Baiturrahman pada Kamis (6/3/2025) sekitar pukul 18.35 WIB.

Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini, meskipun kerugian materi diperkirakan mencapai Rp300 juta.

Menurut kesaksian Ketua Takmir Masjid, Mursid, bersama Samhari dan Nawali, kejadian terjadi saat mereka tengah mengikuti pengajian di dalam masjid sambil menunggu waktu salat Isya.

Mereka sempat mendengar suara retakan yang dikira gempa bumi. Tak lama kemudian, teras masjid tiba-tiba roboh, menyebabkan para jamaah bergegas keluar melalui pintu sebelah kiri.

Humas Polres Sumenep, AKP Widiarti, menyatakan bahwa penyebab pasti kejadian masih dalam penyelidikan. Namun, dugaan awal mengarah pada kondisi bangunan yang sudah tua

Kami telah mengambil langkah-langkah awal, termasuk mendatangi lokasi, mencatat keterangan saksi, dan memasang garis polisi di area terdampak,” ujarnya.

Hingga saat ini, warga setempat masih berupaya membersihkan puing-puing bangunan. Pihak kepolisian mengimbau masyarakat untuk tetap waspada dan segera melaporkan jika menemukan tanda-tanda bangunan lain yang berpotensi roboh.

Facebook Comments Box
Follow WhatsApp Channel nalarpos.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Diduga Langgar Perda Berulang Kali, Kafe Mr Ball Diminta Aktivis ALARM Ditutup Permanen
Pembangunan Musola Al-Ikhlas di Manding Hampir Rampung, JSI Buktikan Jurnalisme Bernilai Sosial
Aksi Mahasiswa UPI Sumenep: KIP Kuliah Dipersoalkan, Kampus Janjikan Kebijakan Beasiswa
Aktivis ALARM Pertanyakan Logika Polres Sumenep soal Dugaan Miras di Mr Ball
Kasus Dugaan Pembunuhan Gegerkan Lenteng, Polisi Masih Kejar Pelaku
Songennep FC Dorong Pembinaan Berkelanjutan Lewat Turnamen Futsal 2026
Aktivis Alarm Warning Hiburan Malam, Kapolres Sumenep Sebut Komitmen Lakukan Patroli ke Mr Ball Sumenep
ALARM Ingatkan Bahaya Hiburan Malam, Kapolres Baru Jadi Tumpuan Harapan
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:24 WIB

Diduga Langgar Perda Berulang Kali, Kafe Mr Ball Diminta Aktivis ALARM Ditutup Permanen

Jumat, 30 Januari 2026 - 16:10 WIB

Pembangunan Musola Al-Ikhlas di Manding Hampir Rampung, JSI Buktikan Jurnalisme Bernilai Sosial

Jumat, 30 Januari 2026 - 07:32 WIB

Aksi Mahasiswa UPI Sumenep: KIP Kuliah Dipersoalkan, Kampus Janjikan Kebijakan Beasiswa

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:41 WIB

Aktivis ALARM Pertanyakan Logika Polres Sumenep soal Dugaan Miras di Mr Ball

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:50 WIB

Kasus Dugaan Pembunuhan Gegerkan Lenteng, Polisi Masih Kejar Pelaku

Berita Terbaru